Masih tentang Jurlique. Ketika di
Bangkok, selain membeli Jurlique Rose Moisture Plus moisturizer, saya juga
membeli cleanser dari seri yang sama. Seri perawatan kulit Rose Moisture Plus
ini baru dilaunching tahun ini (May 2012). Kalo selama ini rose dikenal karena
aromanya yang lembut dan bunganya yang cantik dan romantic, ternyata rose
berkhasiat to hydrate skin, dan sebagai antioxidant protection.
My review? Please find it below
Ingredients:
Benefit: antioxidant and
moisturizing cleanser, powered by rose hip oil.
Detail:
Meskipun disebut dikemasannya “a
hydrating foaming cleanser”, cleanser is not foaming like other foaming
cleansers. Bahkan IMO, texture nya malah a bit creamy dan ketika digunakan,
tidak terlalu foamy. I use this cleanser twice a day in conjunction with the
rose moisturizer and herbal recovery gel (link). This cleanser beautifully
cleanse my skin and leaves my skin feel so soft and smooth. Meskipun ini adalah
moisturizing cleanser, menggunakan cleanser ini engga bikin kulit wajah greasy
dan oily, just perfect. And again, what I love from this cleanser is: sama
seperti seri rose lainnya, this cleanser is also having light scent of rose.
Plus, I love the rose embossed on its white tube – so classy, so elegant.
Drawback: Nope
It seems that I love all Jurlique
products eh? Bukan karena saya mengimpikannya sejak 8 tahun lalu lho..but
Jurlique products are really a combination of science and nature that work!!
Period.
No comments:
Post a Comment